Bagaimana cara mudah untuk mengetahui 32bit atau 64bit OS Windows yang terinstall? Sebelum itu mari kita cari tau dulu, pengertian 32bit dan 64bit menurut wikipedia.
32-bit, dalam arsitektur komputer adalah sebuah kata sifat yang digunakan untuk menjelaskan bahwa terdapat sebuah bilangan bulat (integer) yang memiliki panjang 32 bit.
Istilah ini juga merujuk kepada istilah yang menjelaskan arsitektur mikroprosesor yang dibuat berdasarkan register prosesornya, bus alamatnya, atau bus data yang digunakannya berukuran 32 bit.
Kalo 64bit berarti.. bilangan bulat (integer) nya memiliki panjang 64bit.
Mengetahui 32bit atau 64bit Windows
- Buka Windows Explorer
- Lihat di Local Disk C:, Jika ada folder Program Files (x86) artinya windows anda 64bit
- Jika hanya folder Program Files artinya windows anda 32bit
Sekian tutorial cara mudah mengetahui jumlah bit yang terinstal di windows, semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Mengetahui Driver VGA yang Terinstal di Komputer/ Laptop Bagimana cara mengetahui driver VGA yang terinstall di komputer/ laptop? Setelah instal ulang windows hal pertama yang harus anda lakukan adalah install driver VGA. Driver berfungsi untuk mengendalikan hardware agar…
- Daftar Software Yang Wajib Ada Setelah Install Ulang… Ketika install ulang komputer, hal yang pertama kali saya lakukan adalah menginstall beberapa software berikut, menurut saya menjadi dasar yang paling penting setelah selesai install ulang, ketika program di komputer…
- WinRAR Error Access Denied Pada Windows 10 Jika sobat menemukan hal yang baru saja saya alami yaitu ketika ingin Add to archive... di Windows 10 oleh WinRAR yang muncul adalah POPUP "Cannot create ....rar, Access is denied."…
- Save File Resident Evil 4 for PC (Tamat 100%) Pada postingan kali ini saya akan membagikan save file game Resident Evil 4 yang sudah tamat 100%. Bagi sobat yang tidak ingin capek, untuk menamatkan RE4 sendirian, langsung saja copy-paste…
- Instal dan Setting Printer di Windows 10, 8.1 atau 7 Bagaimana cara instal printer di windows? Printer adalah peranti keras yang menampilkan data dalam bentuk cetakan, baik berupa teks maupun gambar/grafik, di atas kertas. Jika sobat ingin instal printer tidak…
- Autocad 2012 Tidak Bisa Dibuka pada Windows 10 Kenapa Autocad 2012 tidak bisa dibuka pada windows 10? Kendala yang sering terjadi saat kita ingin menginstal autocad 2012 pada windows 10. AutoCAD adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar…
- Mengubah Settingan Bahasa Di Windows 10 Terbaru Bagaimana cara merubah bahasa di Windows 10? Tutorial kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara merubah bahasa default (english) menjadi bahasa Indonesia pada Windows 10. Atau jika bahasa windows 10…
- Mudah Meningkatkan Performa Windows 10 Terampuh Bagaimana cara meningkatkan performa Windows 10? Jika sobat mempunyai laptop / pc yang spesifikasinya kurang bagus hanya bisa menggunakan Windows 7 / XP, tapi ingin mencoba menggunakan OS Windows 10,…
- Mengganti Nama Kota Pada Software Shollu 3.10 Apakah ada sofware yang baik sebagai pengingat waktu Shalat? Jawabannya Ada. Saya merekomendasikan sebuat software gratis dari ebsoft yang bernama Shollu 3.10 (versi terbaru) Shollu merupakan software Islam yang memiliki…
- Mengetahui Spesifikasi Komputer/ Laptop Tanpa Software Merk Laptop kamu apa? Toshiba! Tipe? Hmm... berapa ya!. Informasi seperti itu sangat dibutuhkan untuk lebih mengenal PC/ Laptop yang kamu punya ketika ada problem kerusakan unit. Informasi mengenai spesifikasi…