Tampilan START windows 10 bisa kita rubah dari tampilan standar ke tampilan full screen, hal tersebut dimaksudkan karena kini sistem operasi windows tidak hanya digunakan pada PC/ Laptop akan tetapi sudah dipakai untuk ultrabook (layar sentuh), dengan demikian pengguna bisa merasakan kemudahan pengoprasian Windows 10, baik dari PC ataupun dari Ultrabook
Microsoft kini pada windows 10 tidak hanya bermanufer dari segi sistem, melainkan user interface (UI) dan user experience (UX) pun dibuat se-kece mungkin untuk menunjang mudahnya pengoprasian.
Pada gambar dibawah adalah tampilan standar jika kita lakukan klik “Start” pada windows 10. dengan posisi menu berada saling berdempetan seperti windows 7 ( lihat judul gambar )
Namun tidak hanya itu, sobat bisa melakukan beberapa settingan pada Menu Start untuk Windows 10 seperti berikut ini
Tampilan start windows 10 dibuat lebih luas dari biasanya
Klik kanan pada desktop, kemudian klik Personalize
Arahkan Personalization pada menu Start, kemudian aktifkan Show more tiles
Hasilnya : Sobat akan melihat perubahannya yaitu jarak antara menu start bagian kiri dan bagian kanan, di bagian tengah terbentuk space yang lebih lebar.
Tampilan start windows 10 dibuat full screen
Masih didalam menu yang sama, sobat bisa mengaktifkan Use Start full screen untuk membuat tampilan start penuh menutupi desktop (Full Screen)
Hasilnya : Bisa sobat lihat pada gambar dibawah ini, tampilan start sudah penuh menutup desktop.
Sobat bisa melakukan beberapa settingan sesuai keinginan sobat, silahkan bereksperimen untuk mendapatkan UX yang sobat banget.
Itu saja tutorial beberapa settingan yang bisa sobat lakukan pada menu start pada windows 10, semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
Cara Mudah Masuk Safe Mode Acer, Asus, Lenovo,… Bagaimana cara mudah dan cepat masuk ke safe mode pada laptop Acer, Asus, Lenovo, Toshiba, Dell, HP dan lain-lain? Pada postingan kali ini saya akan menginformasikan bagaimana cara mengakses tampilan…
Menonaktifkan Windows Defender di Windows 10 Terbaru Bagaimana cara menghentikan antivirus windows defender di windows 10? Ketika ingin menginstall game atau software yang terdapat crack, keygen dll, jika windows defender aktif maka bisa saja terdeteksi virus, hal…
Menggunakan ACT_Win_Office untuk Aktivasi Windows… Berikut ini adalah tutorial cara menggunakan file ACT_Win_Office Klik 2x tulisan ACT_Win_Office_kangibaynet.cmd Sampai muncul tampilan di bawah ini, lalu masukan angka 2 di keyboard Tunggu hingga prosesnya selesai, sampai muncul…
Update Offline Microsoft Security Essentials (MSE)… Microsoft Security Essentials adalah salah satu antivirus terbaik yang saya rekomendasikan untuk sobat pengguna sistem operasi Windows. Antivirus ini membantu melindungi pc sobat terhadap virus, spyware, dan software berbahaya lainnya.…
Download Update Browser Microsoft Edge Offline Installer Bagaimana cara update browser edge menggunakan Microsoft Edge Installer Offline? Microsoft Edge pada awalnya dikembangkan di bawah nama kode project spartan, yang mana hal project tersebut adalah peramban web yang…
Instal dan Setting Printer di Windows 10, 8.1 atau 7 Bagaimana cara instal printer di windows? Printer adalah peranti keras yang menampilkan data dalam bentuk cetakan, baik berupa teks maupun gambar/grafik, di atas kertas. Jika sobat ingin instal printer tidak…
Menonaktifkan Fitur Auto Update Pada Windows 7, 8.1,… Bagaimana cara menonaktifkan windows update? Bagi sobat yang 'kesel' laptop tiba-tiba update padahal ingin digunakan, salah satu kewajiban yang harus dilakukan adalah mematikan fitur update pada windows. Sejauh ini, update…
Autocad 2012 Tidak Bisa Dibuka pada Windows 10 Kenapa Autocad 2012 tidak bisa dibuka pada windows 10? Kendala yang sering terjadi saat kita ingin menginstal autocad 2012 pada windows 10. AutoCAD adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar…
Ukuran Game Minecraft di Windows 10 Jika kamu ingin memainkan Minecraft di Windows 10 bisa, karena Game Minecraft kini tersedia di Microsoft Store. Minecraft adalah permainan sandbox yang diciptakan oleh Mojang yang dipimpin oleh Markus 'Notch'…
Menghilangkan Tulisan Today, Yesterday, Earlier this… Pada tutorial kali ini saya akan menginformasikan bagaimana cara menghilangkan tulisan Today, Yesterday, Earlier this week pada Windows Exploler di folder Downloads dll? Jika Anda lebih menyukai tampilan simple di…